Selasa, 04 Oktober 2022

Mesin MDM Kapasitas 500 kg

Metode pengolahan daging ayam kini cukup bervariasi. Hal ini karena selain mudah didapat, sehingga diharapkan bisa menjadi substitusi daging sapi. Salah satunya dengan cara mengolah daging ayam menjadi daging giling lembut tanpa tulang. Jenis daging ini bisa digunakan untuk isian sosis.  Untuk mendapatkan jenis daging lembut tanpa tulang, harus menggunakan mesin MDM.

Penggunaan mesin MDM akan memaksimalkan setiap karkas yang anda produksi, bisa digunakan semaksimal mungkin. Tidak ada lagi daging  yang melekat di tulang yang terbuang atau dijual murah.

Mesin MDM500

Aplikasi Mesin MDM, bisa digunakan untuk berbagai usaha pengolahan daging, misalnya : bakso,sosis, nugget, pakan ternak, kuliner, pengolahan ayam, dll. Sistem kerja mesin ini adalah menghancurkan tulang dan daging dan memisahkan hasilnya. Selain ayam, bahan yang bisa diproses adalah angsa, burung, dan kelinci.



Keunggulan Mesin MDM500  :

  1. Terbuat dari Full Stainless Steel SUS 304 ( International Standart )
  2. Memisahkan daging dan tulang ayam
  3. Teknologi tinggi yang menjadikan mesin unggul dibanding yang lainnya.
  4. Mesin tidak mudah panas, karena kecepatan putaran motor rendah dan hemat lisrik
  5. Mudah di operasikan dan instalasi
  6. Proses yang tepat tidak merusak nilai gizi daging
  7. Prosentase Hasil Giling daging per kilogram : 85% Daging, 15% Tulang/CCM

Spesifikasi   Mesin MDM500 :

  1. Kapasitas 500 kg/jam
  2. Speed gearbox : 250 rpm
  3. daya listrik : 7500 watt
  4. Listrik : 380 volt / 3 phase
  5. Dimensi (pxlxt) 1000x 400x 1350
  6. Berat : 600 kg

 BACA JUGA :
Mesin Drum Marinasi
Mesin Parting Ayam / Poultry Cutter TPC-01


Admin